DPJatim

Akademi Komunitas Sungai dan Pesisir Gunung Anyar

Oleh Ali Yusa, S.T., M.T. (Anggota Dewan Pendidikan Provinsi Jawa Timur)

Ironi surabaya dan Jawa Timur, layaknya negeri tercinta Indonesia, di tengah tuntutan kemandirian bangsa dan kekayaan alam yang melimpah tidak serta merta menjadikan kota Surabaya dan Jawa Timur sebagai kota dan prov. yang memiliki indeks pembangunan manusia nomor 1.

Indeks pendidikan dan indeks kesehatan merupakan dua hal yg perlu di perhatikan.
integralistik pembelajaran dari pendidikan non formal pada sanggar kegiatan belajar, akademi komunitas yang bisa diturunkan pada rekognisi pembelajaran lampau, di yakini dapat menjadi solusi praktis meningkatkan IPM.

Kecamatan Gunung Anyar dalam 2 tahun kedepan akan mencoba mengimplementasikan.

Mari kita perhatikan keniscayaan yang akan terjadi.

*) Ali Yusa, Anggota Dewan Pendidikan Jawa Timur.

Bagikan :